Minggu, 03 Februari 2013

Beauty Pilot - Software Untuk Memuluskan Foto ^_^


Hallooo sahabat JC yang baik dan manis-manis ^_^....sebelumnya kami ingin meminta maaf karena sudah terhitung beberapa hari situs ini tidak update, itu dikarenakan Java Creativity mengadakan Workshop selama 7 hari dengan jumlah peserta lebih dari 400 orang hehehe...sekali lagi kami mohon maaf.

Oh ya, sudah beberapa kali Java Creativity posting artikel tentang software pengedit foto yang antara lainChasys Draw IesGimpPhotoscapeTeorex InpaintTurbo PhotoPhotoshineProphecyMaster, danWonderShare Photo Collage. Nah, kali ini kami akan memposting sebuah software canggih untuk mengedit foto anda menjadi cantik dan tampan.

Bagi anda yang bermimpi ingin merubah tampilan foto anda menjadi lebih mulus, putih, dan seksi? Tetapi anda belum menguasai Photoshop, tenang jangan khawatir gan karena saya akan memperkenalkan sebuah software canggih untuk manipulasi foto anda, software ini bernama Beauity Pilot. Software Beauty Pilot merupakan software ajib untuk untuk memanipulasi atau mengedit foto anda untuk menjadi lebih mulus dan seksi.

Cara penggunaanya sangat mudah sekali, anda tidak perlu mempunyai keahlian khusus dalam menjalankan software ini, hanya dengan beberapa klik wajah anda akan berubah menjadi cantik dan tampan, semakin penasaran bukan??

Berikut langkah – langkahnya :
  • Silahkan download terlebih dahulu Beauty Pilot pada link di bawah kemudian install.
  • Ketika muncul kotak registrasi segera batalkan
  • Buka cracknya
  • Copy kedua File didalamnya yaitu : Beauty.exe dan Beauty.key kedalam directory C:\Program Files\Beauty Pilot
  • Lalu klik ganda pada File Beauty.key
  • Buka software Beauty Pilot 2.0.5, pilih file open,masukkan foto anda,sebagai contoh saya akan menyulap foto saudara saya yang berjerawat
  • Kini wajahnya terlihat lebih mulus dan cantik


Ajib bukan???????????? Tunggu apalagi sedot sekarang juga ^_^



Silahkan Sedot Beauty Pilot Disini

Artikel Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar